Lirik & Kunci gitar Tak Sanggup Lagi - Dinda Permata
Rabu, 19 Juni 2019
Ada yang baru nih.. Seperti biasa Pada kesempatan kali ini saya mau share lirik lagu lengkap berserta kunci gitar lagu Dinda Permata dengan judul Tak Sanggup Lagi
Siapa yang tidak kenal dengan Dinda Permata penyanyi dangdut cantik yang memiliki vocal suara bagus dan enak di dengerinnya. Mungkin kalian salah satunya yang menyukai lagu Tak Sanggup Lagi. Merupakan lagu yang dinyanyikan oleh Dinda Permata. sehingga kalian ingin mempelajari cara memainkan kunci gitar lagu dinda permata ini.
Pelajari juga: Chord gitar LAGI KANGEN - Gita Youbi
Lagu ini menceritakan sebuah kisah seorang wanita yang mungkin di (PHP'in) dikasih pengharapan palsu. prianya itu selalu berkata manis tapi tidak dalam hatinya. Hal itulah yang membuat wanitanya merasa kecewa. Dan ternyata dugaan wanitanya itu benar terjadi bahwa pria yang selama ini ia cintai Telah memiliki wanita lain. sehingga membuat si wanita ini merasa menyerah dan sudah tidak kuat lagi untuk mempertahan hubungan. Kemudian ia mencoba mengakhiri semuanya. Dengan berpisah. mungkin salah satu jalan terbaik untuk hidupnya Agar tidak terus menerus tersakiti lebih dalam lagi oleh si prianya itu. Baik. Berikut ini Song Lyrics Tak Sanggup Lagi dengan mu
Chord Dinda Permata
Tak Sanggup Lagi
Am Fm
Kau tega curangi ku
G Am
Menusuk belakang ku
Am Fm
Kau manis di mulut mu
G Am
Tapi tak di hati mu
Cm G
Kuberikan segalanya
Dm Am
nyawapun kan ku beri
Cm G
Kau balas dengan luka
Dm Am
Luka yang sangat sakit
Am
Maafkan aku sudah
Fm
tak sanggup dengan mu
Gm
Semakin lama
Am
Ku semakin terluka
Fm
Lebih baik akhiri saja
G Am
Lebih baik kita berpisah
Am Fm
Memang ku cinta padamu
G Am
Tapi tak seperti ini
Fm
Hati tak kuat menahan
G Am
Kau hancurkan hati ku
Pelajari juga: Chord gitar GAK SEGITUNYA KELEUS - Dinda Permata
Okelah.. Cukup sampai disini
Semoga lirik lagu kunci gitar yang saya posting ini dapat berguna bagi kalian
Komentari dengan Akun Google
Posting Komentar